KEGIATAN POSYANDU BR.PACUT

05 Juli 2025
GUSTI AYU PUTU AGUNG DESYANI, S.AK
Dibaca 3 Kali
KEGIATAN POSYANDU BR.PACUT

Pada Hari Sabtu, 5 Juli 2025 

Telah dilaksanakannya Kegiatan Rutin Posyandu di Balai Banjar Pacut dengan acara Penimbangan, Pengukuran TB,BB,LK,LL serta untuk orang tua pendamping balita dan remaja telah dilaksanakannya pengecekan TB,BB,Tendi,Gula Darah dan Kolestrol agar para orang tua serta remaja mengetahui skrining kesehatannya perbulan dengan bekerjasama dengan Petugas dari Puskesmas dan Bidan Desa